Merah Putih: One For All, Di Balik Kritik Netizen dan Misteri Budget Miliaran

download 2

Merah Putih: One For All seharusnya menjadi suguhan spesial jelang HUT ke-80 RI. Dengan mengusung tema kebangsaan dan persatuan, film animasi garapan Perfiki Kreasindo ini diharapkan bisa memantik rasa nasionalisme penonton. Namun sejak trailer-nya rilis, yang terjadi justru sebaliknya: badai kritik netizen, tudingan penggunaan aset tanpa izin, hingga pertanyaan besar tentang kemana perginya budget miliaran […]

Taman Brightspot 2025: Festival Urban Bernuansa Alam, Kuliner Lokal, dan Semangat Berkelanjutan

Untitled design 23 1

Di tengah rimbun pepohonan Urban Forest Cipete, Taman Brightspot kembali hadir, membawa kemeriahan festival kuliner dan musik dalam balutan atmosfer piknik urban yang santai. Mengambil tempat pada dua akhir pekan pada akhir Juli dan awal Agustus 2025 lalu, Taman Brightspot bukan sekadar agenda tahunan, melainkan perayaan gaya hidup urban yang memadukan cita rasa lokal, kreativitas […]

Lengkap! Aturan Sound Horeg di Jawa Timur: Batas Kebisingan, Larangan, dan Sanksi

Gemini Generated Image gi988agi988agi98

Malam itu, deretan truk dan pikap berjejer di tepi jalan. Di atasnya, deretan speaker menjulang tinggi, memancarkan dentuman bass yang membuat dada ikut bergetar. Warga berkerumun, sebagian ikut bergoyang, sebagian lagi menutup telinga. Inilah sound horeg, budaya hiburan jalanan yang populer di Jawa Timur, tapi kerap memicu pro dan kontra. Kini, Forkopimda Jawa Timur sepakat […]

Sejarah Sound Horeg: Dari Tradisi Lokal hingga Fenomena Massal

Gemini Generated Image q8pbw1q8pbw1q8pb

Pernahkah Anda berada di tengah pawai desa atau karnaval jalanan, lalu tiba-tiba dada terasa bergetar karena gelombang suara yang sangat keras dari kejauhan? Itulah yang disebut dengan sound horeg, sebuah fenomena akustik yang tak hanya memekakkan telinga, tetapi juga mengguncang budaya hiburan rakyat di Indonesia, khususnya di wilayah Jawa Timur. Apa Itu Sound Horeg?Sound horeg […]

Kratingdaeng Luncurkan Kampanye “Satu Energi, Satu Semangat” di Sarinah, Satukan Dua Produk dalam Satu Identitas Brand

PT Asia Health Energi Beverages secara resmi meluncurkan kampanye terbaru Kratingdaeng bertajuk “Satu Energi, Satu Semangat”, dalam sebuah acara berskala besar yang digelar di kawasan Sarinah, Jakarta Pusat. Acara ini menandai penyatuan dua produk energi populer, Kratingdaeng dalam botol kaca dan Red Bull Gold Can di bawah satu identitas brand ‘Kratingdaeng’. Kampanye yang berlangsung sejak pukul 06.00 […]

Kita Berkebaya Hadirkan Dialog Budaya, Identitas, dan Perempuan di Hari Kebaya Nasional 2025

Sesi Talkshow Bersama Tara Basro

Dalam rangka memperingati Hari Kebaya Nasional 2025, Bakti Budaya Djarum Foundation bersama Narasi menghadirkan program Kita Berkebaya, sebuah gerakan budaya yang bertujuan mengangkat makna kebaya sebagai simbol identitas, ekspresi diri, dan kekuatan perempuan Indonesia masa kini. Diselenggarakan di Posco Bandung, acara ini menyatukan diskusi reflektif, pertunjukan seni, hingga peluncuran film pendek yang semuanya dirancang untuk […]

Yandy Laurens Ungkap Peran Musik dalam Film Romantis “Sore: Istri dari Masa Depan”

Sore Istri dari Masa Depan

Film Sore: Istri dari Masa Depan bukan hanya menawarkan kisah cinta yang menyentuh, tetapi juga menghadirkan kekuatan musik sebagai elemen pencerita yang utama. Disutradarai dan ditulis oleh Yandy Laurens, film ini mengangkat kisah emosional antara Jonathan dan Sore, seorang istri dari masa depan yang hadir membawa pelajaran tentang waktu, ingatan, dan cinta yang tak terucap. […]