Babi Kutil, Jantung Bawean yang Rapuh

BicaraPlus – Di Pulau Bawean, batas antara rimba dan peradaban sering kali tampak samar. Hutan, ladang, hingga pemukiman warga berdiri berimpitan seolah menyatu tanpa sekat. Di ruang perjumpaan inilah, sosok babi kutil sering menampakkan diri, menghadirkan sebuah relasi unik yang tidak selalu berjalan mulus dengan manusia. Bagi sebagian warga, satwa bernama latin Sus blouchi ini […]
RMI Bentuk Panel Ahli Kejahatan Ekosida untuk Dorong Regulasi Lingkungan yang Lebih Tegas

BicaraPlus – Kerusakan ekologis di Indonesia terus meningkat dan menimbulkan ancaman serius bagi hak hidup masyarakat. Kesadaran atas urgensi tersebut mendorong Rumah Mediasi Indonesia (RMI) membentuk Panel Ahli Kejahatan Ekosida sebagai upaya menyusun konsep hukum yang lebih kuat untuk mencegah dan menindak perusakan lingkungan yang bersifat sistemik. Inisiatif ini disampaikan dalam Diskusi Publik dan Media […]
Pegadaian Tanam 1.000 Mangrove Demi Selamatkan ‘Rumah’ Laut dari Sampah Plastik

BicaraPlus – Sebagai negara maritim, Indonesia dianugerahi kekayaan laut yang luar biasa. Namun, di balik keindahan itu, tersimpan tantangan besar, mulai dari abrasi pesisir, penurunan kualitas air, hingga serangan masif sampah plastik yang mengancam ekosistem. Menanggapi krisis lingkungan ini, Pegadaian bergerak cepat. Dalam rangka peringatan World Habitat Day 2025 yang berfokus pada kelestarian laut, sebanyak […]
Andien Ajak Publik Rawat Bumi Lewat Gerakan Plogging di Road to Konser Suarasmara

BicaraPlus -Penyanyi Andien kembali menunjukkan komitmennya terhadap gerakan keberlanjutan melalui kegiatan plogging yang digelar sebagai bagian dari rangkaian menuju Konser Suarasmara. Bekerja sama dengan Rekosistem dan Kitabisa Experience, kegiatan ini menggabungkan olahraga, aksi sosial, dan kepedulian lingkungan dalam satu gerakan nyata. Plogging sendiri merupakan aktivitas yang memadukan jogging dengan memungut sampah di sepanjang rute lari. […]
Pelindo Terminal Petikemas dan Universitas Lambung Mangkurat Bersinergi Tangani Krisis Sampah di Banjarmasin Lewat Pemberdayaan Komunitas

BicaraPlus – PT Pelindo Terminal Petikemas menunjukkan komitmen kuat terhadap pelestarian lingkungan dengan menggandeng Universitas Lambung Mangkurat (ULM) melalui program “Pendampingan Penanganan Darurat Sampah dan Edukasi Masyarakat”. Program ini hadir sebagai solusi nyata atas krisis pengelolaan sampah yang melanda Kelurahan Telaga Biru, Kota Banjarmasin, setelah penutupan Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) Basirih pada Februari 2025. […]
Bahaya Cesium-137 di Serang, DPR Pastikan Pengawasan Ketat Industri

BicaraPlus – DPR RI menegaskan akan mengawal ketat kasus cemaran radiasi Cesium-137 di Kawasan Industri Modern Cikande, Kabupaten Serang, Banten. Ketua DPR RI Puan Maharani menekankan perlunya evaluasi menyeluruh agar pencemaran berbahaya tersebut tidak kembali terjadi di masa depan. “Kasus cemaran Cesium-137 di Cikande tidak boleh terulang. DPR melalui komisi terkait akan mengawasi penuh agar […]
Maybank Indonesia Dorong Literasi Hijau Lewat Global CR Day dan Cahaya Kasih

BicaraPlus – PT Bank Maybank Indonesia Tbk (Maybank Indonesia) kembali menggelar Global CR Day dan Cahaya Kasih. Dua program tahunan ini tak hanya jadi ajang sukarela karyawan (employee volunteering), tapi juga ruang untuk memperluas inisiatif keberlanjutan dan literasi. Tahun ini, perhelatan Global Corporate Responsibility Day sudah memasuki edisi ke-13, sejalan dengan komitmen Maybank mencapai target […]
Beauty for a Better Life Ketika Kecantikan Tak Lagi Hanya Soal Penampilan

Jakarta, 23 Juni 2025 – Kecantikan tak melulu soal wajah yang flawless atau skincare yang viral di TikTok. Di balik kilau produk perawatan kulit, ada gerakan yang sedang digagas oleh AMOREPACIFIC Indonesia. Bukan sekadar kampanye kosong, perusahaan kosmetik asal Korea Selatan ini menunjukkan komitmennya lewat aksi nyata: menjaga bumi dan mengangkat kehidupan masyarakat pesisir. Lewat […]
Menteri Pariwisata Ajak Semua Sektor Prioritaskan Prinsip Pariwisata Berkelanjutan di Kawasan Sensitif

Jakarta, 4 Juni 2025 — Menteri Pariwisata, Widiyanti Putri Wardhana, mengajak seluruh pelaku pembangunan, termasuk industri ekstraktif, untuk memprioritaskan prinsip pariwisata berkelanjutan, khususnya di kawasan yang memiliki nilai ekologi tinggi seperti Raja Ampat, Papua Barat Daya. Pernyataan tersebut disampaikan saat pertemuan dengan Gubernur Papua Barat Daya, Elisa Kambu, di Gedung Sapta Pesona, Jakarta, Rabu (4/6/2025). […]