Tim SAR Gabungan Resmi Tutup Pencarian 1 WNA Spanyol Korban KM Putri Sakinah

Bicaraplus – Tim SAR Gabungan resmi menutup operasi pencarian terhadap satu Warga Negara Asing (WNA) asal Spanyol yang menjadi korban tenggelamnya KM Putri Sakinah di perairan Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Penutupan operasi dilakukan pada Kamis (9/1/2025) pukul 15.00 WITA melalui upacara resmi di Pelabuhan Marina Labuan Bajo. Upacara penutupan dipimpin langsung oleh Bupati Manggarai […]
IHSG Ditutup Melemah 0,22%, Tekanan Jelang Akhir Pekan Masih Terasa

Bicaraplus – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah pada perdagangan Kamis (9/1/2026). IHSG parkir di level 8.925,47, turun 0,22 persen dibandingkan penutupan sebelumnya. Sepanjang sesi perdagangan, IHSG bergerak fluktuatif dengan kecenderungan melemah di paruh kedua perdagangan. Tekanan jual terlihat meningkat menjelang penutupan, seiring aksi ambil untung investor setelah reli dalam beberapa hari terakhir. Pelemahan […]
Film Check Out Sekarang, Pay Later (CAPER) Rilis Poster & Trailer, Siap Tayang 5 Februari 2026

Bicaraplus – Scovi Films bersama RAPI Films resmi merilis official poster dan trailer film layar lebar terbaru berjudul Check Out Sekarang, Pay Later (CAPER). Film bergenre drama komedi ini dijadwalkan tayang serentak di bioskop Indonesia mulai 5 Februari 2026, sekaligus menandai karya layar lebar perdana Scovi Films. Disutradarai oleh Surya Ardy Octaviand, CAPER menghadirkan kembali […]
Berawal dari Hobi, Anita Ratnasari Membuktikan Creator Economy Bisa Mengubah Hidup

Bicaraplus – Tidak semua perubahan besar berawal dari rencana matang. Bagi Anita Ratnasari, semuanya bermula dari kebiasaan sederhana: berburu promo. Aktivitas yang selama ini dianggap sekadar hobi justru menjadi pintu masuk menuju dunia creator economy dan dalam waktu singkat, mengubah arah hidupnya. Lulusan manajemen ini tak pernah membayangkan bahwa membagikan tautan diskon bisa berkembang menjadi […]
Prabowo Curigai Pengkritik di Medsos Dibayar: Giliran Prestasi, Mereka Diam

BicaraPlus – Presiden Prabowo Subianto kembali menyinggung pihak-pihak yang kerap mengkritik kebijakan pemerintahannya di media sosial. Ia menegaskan terbuka terhadap kritik dan masukan, namun mengaku heran karena sebagian pengkritik terus-menerus mengangkat isu yang sama. Menurut Prabowo, kelompok pengkritik tersebut nyaris tak pernah memberikan komentar atau apresiasi saat pemerintah maupun perwakilan negara mencatatkan prestasi. Kondisi itu […]
UU APBN 2026 Resmi Terbit, Anggaran Badan Gizi Nasional Tertinggi Tembus Rp268 Triliun

BicaraPlus – Pemerintah akhirnya mempublikasikan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2025 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2026 pada Rabu (7/1/2026), atau tujuh hari setelah tahun anggaran resmi berjalan. Dalam beleid tersebut, pemerintah membeberkan rincian belanja pemerintah pusat berdasarkan organisasi dan program. Dari dokumen itu terungkap, Badan Gizi Nasional (BGN) menjadi lembaga dengan alokasi anggaran […]
Ketua DPD RI Sultan: Swasembada Pangan Jadi Kunci Sukses MBG dan Jaga Stabilitas Ekonomi

Bicaraplus – Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan Bachtiar Najamudin mengapresiasi capaian Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam memperkuat ketahanan dan swasembada pangan nasional. Menurut Sultan, keberhasilan mewujudkan swasembada pangan di tahun pertama pemerintahan Presiden Prabowo merupakan prestasi politik-ekonomi yang berdampak luas terhadap stabilitas sosial dan ekonomi nasional, di tengah ketidakpastian global yang terus meningkat. […]
Prabowo: Lebih dari 20 Persen Anak Indonesia Alami Kekurangan Gizi, Negara Harus Hadir Lewat MBG

BicaraPlus – Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa program Makan Bergizi Gratis (MBG) merupakan kebijakan strategis yang dilandasi kepedulian negara terhadap kondisi gizi anak-anak Indonesia. Menurut Presiden, berbagai kajian menunjukkan lebih dari 20 hingga 30 persen anak Indonesia masih mengalami kekurangan gizi. Hal tersebut disampaikan Presiden Prabowo dalam Taklimat Awal Tahun yang digelar di Hambalang, Kabupaten […]
Prabowo Bentuk Satgas Percepatan Rehabilitasi Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar

BicaraPlus – Presiden Prabowo Subianto membentuk Satuan Tugas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana di tiga provinsi terdampak, yakni Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi mengatakan Presiden menunjuk Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian sebagai Ketua Satgas. Hal tersebut disampaikan Prasetyo usai mengikuti taklimat awal tahun, kemarin. Menurutnya, penunjukan Tito didasarkan pada […]
Prabowo Kunjungi Karawang, Hadiri Panen Raya dan Umumkan Swasembada Pangan 2025

BicaraPlus – Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Karawang, Provinsi Jawa Barat, Rabu (7/1/2026). Kepala Negara tiba di Helipad Balai Layanan Usaha Produksi Perikanan Budidaya (BLUPPB), Dusun Sukajadi, Kecamatan Cilebar. Kedatangan Presiden Prabowo disambut oleh Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi serta Komandan Korem 063/Sunan Gunung Jati Kolonel Inf Hista Soleh Harahap. Selain jajaran […]