OCBC Luncurkan Premier Banking Syariah Pertama di Indonesia, Gabungkan Pertumbuhan Finansial dan Warisan Kebaikan

Dalam lanskap keuangan modern yang terus berkembang, OCBC mengambil langkah strategis dengan menghadirkan Premier Banking dengan Solusi Syariah, sebuah inovasi yang tidak hanya menawarkan pengelolaan kekayaan sesuai prinsip Islam, tetapi juga menghubungkan nasabah dengan nilai keberlanjutan spiritual melalui manfaat wakaf yang berdampak luas. Layanan ini diperkenalkan dalam acara Sharia Insight & Economic Forum 2025 yang […]
Scarlett Kembali Hadirkan Beasiswa “Level Up Your Dream” untuk 20 Perempuan Muda Indonesia

Jakarta, 25 Juni 2025 — Mimpi besar butuh dukungan nyata. Lewat program Scarlett Beauty Impact, Scarlett kembali mewujudkan harapan para perempuan muda Indonesia dengan menghadirkan kembali program beasiswa bertajuk “Level Up Your Dream”. Program ini menjadi bukti nyata komitmen Scarlett dalam memperluas akses pendidikan bagi perempuan muda yang menghadapi keterbatasan ekonomi.Bekerja sama dengan Yayasan Senyum […]
Bvlgari Bangun Resort & Mansion Mewah di Pulau Pribadi Abu Dhabi, Siap Dibuka 2030

Abu Dhabi akan kedatangan ikon baru di dunia perhotelan mewah. Brand perhiasan kenamaan asal Italia, Bvlgari, resmi mengumumkan kerja sama jangka panjang dengan Eagle Hills, pengembang properti asal Abu Dhabi, untuk membangun Bvlgari Resort & Mansions Abu Dhabi yang dijadwalkan akan dibuka pada tahun 2030. Berbeda dari yang lain, resor ini akan dibangun di pulau […]
Beauty for a Better Life Ketika Kecantikan Tak Lagi Hanya Soal Penampilan

Jakarta, 23 Juni 2025 – Kecantikan tak melulu soal wajah yang flawless atau skincare yang viral di TikTok. Di balik kilau produk perawatan kulit, ada gerakan yang sedang digagas oleh AMOREPACIFIC Indonesia. Bukan sekadar kampanye kosong, perusahaan kosmetik asal Korea Selatan ini menunjukkan komitmennya lewat aksi nyata: menjaga bumi dan mengangkat kehidupan masyarakat pesisir. Lewat […]
Resmi Dilantik, Mayjen Edwin Adrian Sumantha Tampil sebagai Komandan Paspampres yang Dekat Rakyat

Jakarta, 23 Juni 2025 — Komando Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) resmi memiliki pemimpin baru. Mayjen TNI Edwin Sumantha kini mengemban amanah sebagai Komandan Paspampres terbaru 2025, menggantikan Mayjen TNI Achiruddin yang dipercaya menempati posisi strategis sebagai Pangdam IV/Diponegoro. Prosesi serah terima jabatan (sertijab) digelar secara khidmat di Aula Gatot Soebroto, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, […]
Dari Pabrik Kulkas ke Ikon Mobilitas Global Jejak Geely dan Kiprahnya di Indonesia

Perjalanan Geely dimulai dari kota Taizhou, Zhejiang, pada tahun 1986. Saat itu, bisnisnya masih berkutat di bidang komponen elektronik. Baru pada 1997, Geely benar-benar masuk ke industri otomotif dengan meluncurkan mobil pertamanya Geely Haoqing. Inilah titik awal kiprah Geely sebagai produsen mobil swasta pertama di Tiongkok. Lompatan besar Geely terjadi saat mengakuisisi Volvo Cars pada […]
Ni Luh Puspa Quality Tourism Jadi Strategi Utama Transformasi Pariwisata Indonesia

Denpasar, 21 Juni 2025 – Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Ni Luh Puspa, menegaskan bahwa quality tourism atau pariwisata berkualitas merupakan kunci pembenahan sektor pariwisata Indonesia menuju arah yang lebih inklusif, berkelanjutan, dan berdampak bagi masyarakat lokal. Hal ini ia sampaikan dalam kuliah umum di Universitas Mahendradatta, Bali. Dalam paparannya, Ni Luh Puspa menjelaskan […]
Milna Hadirkan Zona Ramah Anak dan Orang Tua di Pekan Raya Jakarta 2025, PRJ Kini Lebih Keluarga Friendly

Jakarta, 20 Juni 2025, Menyambut ulang tahun ke-498 DKI Jakarta, Pekan Raya Jakarta (PRJ) 2025 kembali hadir dengan inovasi yang lebih inklusif dan ramah keluarga. Salah satu sorotan utama tahun ini adalah kehadiran Milna dari Kalbe Nutritionals, yang menghadirkan booth interaktif untuk anak usia 6 bulan–3 tahun dan zona nyaman bagi orang tua. Tahun lalu, […]
KEE, Brand Lokal Asal Jakarta yang Sukses Hadirkan Tas Kamera Berkualitas dan Dukung Kreativitas Anak Muda

Jakarta, 20 Juni 2025 – Menyambut Hari Ulang Tahun Jakarta ke-498, brand lokal KEE menjadi sorotan sebagai contoh sukses UMKM yang tumbuh dari semangat kreativitas anak muda ibu kota. Dikenal sebagai produsen tas kamera lokal berkualitas, KEE telah berhasil menarik perhatian ribuan pelanggan di seluruh Indonesia lewat produk fungsional yang dirancang khusus untuk para fotografer […]
Indonesia Dorong Potensi Destinasi MICE Lewat Business Matching di Tiongkok Produksi Anak Bangsa Jadi Bagian dari Delegasi Indonesia

Guangzhou, 16 Juni 2025 — Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia terus memperkuat upaya promosi Indonesia sebagai destinasi unggulan MICE (Meetings, Incentives, Conferences, and Exhibitions) kelas dunia melalui kegiatan Indonesia MICE Business Matching 2025 di Tiongkok. Program ini dilaksanakan di tiga kota utama, yakni Guangzhou, Shenzhen, dan Zhuhai, dengan dukungan penuh dari Konsulat Jenderal […]