IPC TPK Perluas Jalur Ekspor Langsung ke Vietnam, Perkuat Konektivitas Maritim ASEAN

BicaraPlus – PT IPC Terminal Petikemas (IPC TPK) terus memperkuat posisi Indonesia dalam jaringan perdagangan Asia Tenggara dengan membuka layanan ekspor langsung (direct call) ke Vietnam. Melalui kerja sama dengan tiga pelayaran internasional, kini Terminal Operasi 3 Tanjung Priok resmi terhubung langsung ke pelabuhan utama Vietnam, termasuk Hai Phong. Kapal MV Feng Hai 98 milik […]
Demi Kenyamanan Komuter, KAI Tambah Armada KRL: Berburu Train Set dari China hingga INKA

BicaraPlus – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mengambil langkah strategis untuk mengurai kepadatan di jalur komuter Jabodetabek. Perusahaan pelat merah ini tengah memperkuat armada Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line dengan memesan sejumlah rangkaian kereta (train set) baru, baik dari industri dalam negeri, PT Industri Kereta Api (INKA), maupun pabrikan asal China. Direktur Utama PT […]
Rp200 Triliun ke Bank BUMN, Menkeu Purbaya Klaim Sukses Jaga Likuiditas

BicaraPlus – Penempatan dana kas negara di lima bank pelat merah diklaim Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa sebagai bagian dari manajemen kas strategis yang berdampak langsung pada pertumbuhan uang primer dan M2. Dalam lanskap kebijakan fiskal yang dinamis, pengelolaan kas negara bukan hanya urusan administratif, melainkan instrumen krusial dalam menjaga stabilitas dan mendorong pertumbuhan ekonomi. […]
Mikroplastik Air Hujan Jakarta: Kemenkes Ingatkan Warga Tetap Pakai Masker

BicaraPlus – Bukan hanya polusi udara, air hujan ibu kota terbukti mikroplastik. Kementerian Kesehatan mengingatkan masyarakat untuk tetap mengenakan masker, bahkan setelah hujan reda. Hal tersebut ditegaskan oleh Kepala Biro Komunikasi dan Informasi Publik Kemenkes, Aji Muhawarman. “Gunakan masker saat beraktivitas di luar ruangan, terutama saat udara kering atau setelah hujan. Ini bukan karena air […]
Panduan Lengkap: Cara Dapat Kartu Layanan Gratis Transjakarta, MRT, dan LRT Jakarta

BicaraPlus – Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bersama PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) terus menggulirkan program strategis demi meningkatkan aksesibilitas mobilitas warga Ibu Kota. Program tersebut diwujudkan melalui Kartu Layanan Gratis (KLG), sebuah fasilitas yang memungkinkan pemegang kartu menikmati layanan transportasi publik tanpa biaya sepeser pun. Fasilitas istimewa ini berlaku untuk seluruh armada Transjakarta, MRT Jakarta, […]
Menkeu Purbaya Bertemu DPD: Bahas UU HKPD, Keadilan Fiskal, dan Optimalisasi PAD Daerah

BicaraPlus – Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menyambangi kompleks parlemen, tepatnya kantor Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, pada Senin (3/11). Kunjungan tersebut diarahkan ke ruang kerja Wakil Ketua DPD RI Bidang Ekonomi dan Pembangunan, Tamsil Linrung. Alih-alih langsung merinci substansi pertemuan, Purbaya memilih menahan diri. Ia menyebutkan bahwa pertemuannya dengan para senator di DPD […]
Presiden Prabowo Serahkan Airbus A400M Alpha 4001, Tambah Kekuatan Udara Indonesia

BicaraPlus – Presiden Prabowo Subianto resmi menyerahkan pesawat Airbus A400M/MRTT Alpha 4001 kepada Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin (3/11). Pesawat angkut militer berteknologi tinggi ini disebut akan memperkuat kemampuan TNI Angkatan Udara (TNI AU), baik untuk operasi pertahanan maupun misi kemanusiaan. Penyerahan dimulai dengan pelepasan tirai logo Skadron Udara 31 […]
Yashinta Sekarwangi Mega Ingatkan Purbaya, Aturan Utang Daerah Jangan Jadi Beban Rakyat

Bicaraplus – Anggota DPD RI R.A. Yashinta Sekarwangi Mega menyoroti kebijakan baru pemerintah pusat terkait Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 38 Tahun 2025 tentang Pemberian Pinjaman oleh Pemerintah Pusat. Dalam rapat kerja Komite IV DPD RI bersama Kementerian Keuangan, Yashinta meminta agar aturan tersebut tidak menjadi beban tambahan bagi fiskal daerah maupun masyarakat menengah di daerah.Pemotongan […]
IPC TPK Perkuat Keamanan Terminal Lewat Alat Pemindai Modern

Bicaraplus – Upaya memperkuat keamanan dan efisiensi di kawasan pelabuhan terus dilakukan oleh IPC Terminal Petikemas (IPC TPK). Perusahaan kini menerapkan penggunaan alat pemindai kontainer modern di terminal untuk mempercepat proses pemeriksaan barang sekaligus menekan potensi aktivitas ilegal dalam kegiatan ekspor dan impor. Langkah ini disebut sebagai bagian dari strategi peningkatan keandalan operasional terminal. Dengan […]
SIAL Interfood 2025, Dorong Pertumbuhan Industri Makanan dan Minuman Nasional Lewat Sinergi Global

BicaraPlus – Industri MICE (Meeting, Incentive, Convention, and Exhibition) terus menunjukkan kontribusi nyata terhadap perekonomian nasional sepanjang 2025. Berdasarkan data Kementerian Pariwisata, sektor ini telah menghadirkan 10,8 juta pengunjung, melibatkan 95.000 tenaga kerja, mengikutsertakan 14.800 UMKM, serta menghasilkan perputaran ekonomi hingga Rp11,82 triliun. Salah satu wujud keberhasilan industri MICE yang konsisten mendorong pertumbuhan ekonomi adalah […]